39 comments on “26 Dosa Istri Kepada Suami dan 32 Dosa Suami Kepada Istri

  1. Bagaimanakah menyingkapi keegoisan pasangan hidup kita? karena meskipun bertahun2 telah menikah trkadang menyatukan 2 prinsip yg berbeda teramatlah sulit?

    • Ridho Saputra: Menyikapi ke-egoisan pasangan hidup kita haruslah saling membuka diri masing-masing tentang kekurangan kedua pasangan tersebut.

      Caranya: Anda harus meluangkan waktu berdua dan sepakat untuk reflesing sejenak..bahwa anda ingin memperbaiki kualitas hidup itu kembali yakni rumah tangga yang selama ini kurang tertata dengan baik.

      Lalu anda komunikasikan dan berbicara dari hati ke hati tentang prinsip yang selama ini terus selalu saja berbeda. Bahwa anda adalah seorang kepala rumah tangga dan istri anda adalah ibu dari anak-anak anda. Yakinkan dia dengan ilmu tentang agama yang anda miliki.

      bahwa kodrat hidup dalam rumah tangga seperti ini dan ini…di mana istri harus taat dan mendengarkan suami dan suami pun percaya kepada ucapan istri.

      Dengan demikian hidup rumah tangga anda semakin baik dan baik dan mengalami perubahaan yang semakin bertumbuh dengan nilai-nilai keimanan….

      saya doakan semoga anda berhasil ..pasti kan anda yakin dan semua untuk kebahagian rumah tangga anda. salam sukses selalu untuk anda

  2. ass.wr.wb
    salahkah dan dosa kah bila seorang suami mencintai dan ingin menikahi wanita lain yang dimana wanita tersebut bisa membimbing suami menjadi bertaqwa dan mengsuport dalam hidup dan tanggung .jawab terhadap hidup dan keluarganya? meski suami tersebut masih sangat mencintai dan sayang kepada istri dan anak,serta keluarganya,,dan apakah dosa buat seorang istri bila dirinya tidak mau di madu serta menuntut perpisahan dalam pernikahan nya,,

  3. bagaimana dengan suami yg tidak mau menerima segala kebenaran yg sering diucapkan isteri? seharusnya suami yg membimbing isteri.tapi sekarang malah terbalik.

    • Tidak semuanya. Masih ada suami-suami yang mengikuti adab-adab ruma tangga Rasulullah. Terkecuali bagi suami yang tidak memiliki pengetahuan serta ilmu agama yang memadai.

  4. terima kasih yang sebanyak”x kepada penulis artikel ini semoga sekian dari bberapa suami trmasuk saya dpat mengamalkan pesan dari artikel ini dgn sebaik”x…

  5. suami yang tidak memberi nafkah secara layak terhadap istri apakah juga suatu kesalahan suami kepada istri??

  6. bagaimana jika suaminya dhzalim?apakah masih bisa ditaati?sedang kebencian selalu menumpuk dihati karna penghianatannya?kenapa perempuan selalu saja disalahkan??andai saja suami qt baik dan setia…pasti qt bisa taat dan tak menentangnya..sekarang lebih kepada menguatkan diri sendiri dan menyembuhkan luka hati yang terlanjur mengakar dan berduri
    mohon untuk tidak selalu menyalahkan kaum perempuan atas kesalahan kaum laki-laki

  7. aku sulit dengan sikap istriku yang selalu marah tanpa ada alasan…. sebagai contoh kecil “ketika pulang dari kerja istriku sering bersikap marah sedang saya baru pulang kerja dan cape…… nah bagaimana untuk menyikapi hal yang seperti itu

  8. Pertanyaan
    Hanna : suami yang tidak memberi nafkah secara layak terhadap istri apakah juga suatu kesalahan suami kepada istri??

    Jawaban: Sudah tentu.

    Pertanyaan
    windy narulita : bagaimana jika suaminya dhzalim?apakah masih bisa ditaati?sedang kebencian selalu menumpuk dihati karna penghianatannya?kenapa perempuan selalu saja disalahkan??andai saja suami qt baik dan setia…pasti qt bisa taat dan tak menentangnya..sekarang lebih kepada menguatkan diri sendiri dan menyembuhkan luka hati yang terlanjur mengakar dan berduri
    mohon untuk tidak selalu menyalahkan kaum perempuan atas kesalahan kaum laki-laki

    Jawaban: Bila suami mengkhinati Anda, sebaiknya perkuat dengan bukti-buktinya. Kalau semua itu sudah kuat ..Anda sebagai Istri wajib tidak mentaatinya.

    Pertanyaan:
    Aang Jarkoni : aku sulit dengan sikap istriku yang selalu marah tanpa ada alasan…. sebagai contoh kecil “ketika pulang dari kerja istriku sering bersikap marah sedang saya baru pulang kerja dan cape…… nah bagaimana untuk menyikapi hal yang seperti itu

    Jawaban: Hal itu umum dan sering terjadi, mungkin baiknya di berikan nasehat dan pengertian.. Apa penyebab sehingga istri anda bersikap demikian… menasehati seorang istri harus bersikap sopan dan tegas.

  9. salahkan bila istri lebih menuruti ibu dan bapanya ketimbang suaminya ???? dosa dan hukuman apa yang akan diberikan tuhan kepada istri seperti itu ??? wss…

  10. Apakah hokumnya isteri membalas pukulan suami yang memukul isteri atas sebab yang tidak munasabah? Si isteri sangat setia tapi dituduh selingkuh dan dipukul

  11. Pernikahan saya sudah 9 taun,semenjak menikah suami sayatdk menafkahi saya karena sulitnya mencari pekerjaan sedang suami saya hanya lulisan smp,,,lalu saya putuskan pergi ke taiwan,dan saya tdk menyangka Suami saya terus membohongi saya dan meminta uang trs katanya buat kerja usaha dll,,,,sudah bnyak uang yg sya keluarkan unk dia,,,dan nyatanya sampai sekarang dia masih tdk bekerja,malahan yg tdk saya terima dia malah menikah lagi tanpa sepengetahuan saya dan sudah punya anak berumur 6 bulan,,,saya shok daN sangat sakit hati lalu saya minta talak tp dia dia mau karena katanya dia masih menyayangi saya,dan dia hnya maU menceraikan istri simpanannya,tp saya ttp tfk terima karena mereka sudah punya anak,,,,tp d hati yg paling dlm saya masih sangat mencintai suami saya namun saya tdk menerima perlakuannya,,,jdi ap yg hrs saya lakukan……??

    • Turut prihatin atas cobaan yang menimpa diri Ibu. Kalau kata hati Ibu mengatakan mundur, maka itulah jawaban terbaik. Tetapi kalau masih was-was.. cobalah untuk di renungkan kembali…

  12. Berapa kali seharusnya suami mengunjungi ibunya, sementara istri menganggap 2x sebulan sudah cukup, padahal ibu sangat senang dikunjungi putranya..

  13. suami saya selalu tidak jujur soal keuangan dan selalu mentingin kluarganya sndiri.apa saya harus diam dan tetap sabar?

  14. suami tidak pernah berubah sampai detik ini dari sifat dan prilakunya hingga mencapai titik puncaknya dimana aku mulai pasrah dan menyerahkan segalanya kepada ALLAH …. lalu aku mulai diam saja untuk menghindari kedurhakaanku…bagaimana ini?

  15. darah tinggi saya mulai naik dan pusing kepala hampir tiap siang maupun malam apakah karena aku menahan hati ini dari kemarahan dan kedurhakaanku kepada suami? hati dan fikiranku terasa asing seperti nggak menetap rasanya …. begitu berartinya kau suamiku karena hanya kaulah yang sanggup menggempur hatiku menjadi debu…lunglai…dan menyerah,aku tak mampu murubahmu hanya Allah lah yang akan sanggup membuatmu menyadarinya dan merasakan isi hatiku kepadamu….

  16. Suami sy sdh kelewat sering menalak saya lebih dari 3 kali, suami kurang beriman, tidak mau belajar dan dinasehati, dan suami durhaka kepada ibu mertuanya mengusir ibu yang sudah tua renta karna tidak terima dinasehati dan tersinggung. Bagaimana menghadapi suami yang seperti ini.?

  17. Istri ku sudah 9 kali menolak berhubungan ranjang dalam kurun waktu 15 bulan, selama itu terjadi 3 kali saya marah dengan alasan tersebut, setelah marah selalu saya nasehati tapi hal itu selalu terulang, mohon masukan dan pencerahannya.

    Thanks

  18. istri lebih mementingkan omongan ortunya daripada suaminya, dan ketika mndengar suaminya sakit, cuma nelpon suruh k dokter padahal suami d rumah jatuh sakit ketika mencari nafkah…. dosakah ??

  19. Apakah Saya salah jika mengingatkan suami saya utk tidak melirk perempuan lain dan utk hal itu saya sdh mengikuti kemauan suami ,,,tapi tetap saja suami mempunyai selingkuhan meskipun belum pernah ketemu sama perempuan selingkuhannya itu dan saya sangat terpukul sekali saat saya lihat hp suami saya ada foto bugil perempuan selingkuhan sauami saya dan meraka sering Phone sex… dan masih banyak bukti yang lain.

  20. Allah first…. sadar akan posisi masing2.. saling menghormati n saling mengisi. tak ada kesempurnaan. selalu bpegang teguh pd janji pernikahan.

Tinggalkan komentar